-->

Tips Cara Mencegah dan Mengatasi Angin Duduk Dengan Tepat

Tips Cara Mencegah dan Mengatasi Angin Duduk Dengan Tepat - Banyak orang bertanya, apa itu penyakit angin duduk? Angin duduk merupakan suatu gejala nyeri dada yang diikuti tekakan, keluar keringat dingin, sakitnya ulu hati, perut kembung, yang mengkibatkan mual-mual dan dianggap banyak orang sebagai gejala masuk angin biasa, padahal dalam kasus tertentu pengidap angin duduk bisa mengalami kematian mendadak.

Tips Cara Mencegah dan Mengatasi Angin Duduk Dengan Tepat

Padahal perlu diketahui, angin duduk merupakan salahsatu gejala serangan jantung yang tak disadari. Banyak pengidap “silent killer” ini mangalami kematian mendadak, karena tidak ada gejala apapun sebelumnya.  Hal tersebut diakibatkan penyumbatan pembuluh darah koroner arteri LAD (Left Anterior Descending). Pembuluh darah itu menuju ke bagian depan dan bawah jantung, jadi rasanya seperti masuk angin.

    Berikut Cara Terkini berikan beberapa cara pencegahan terhadap penyakit angin duduk:

•    Konsumsi buah buahan dan sayuran serta fiber.
•    hindarilah stres untuk mencegah penyakit jantung koroner.
•    Hindari makanan makanan cepat saji yang biasanya memiliki kolesterol tinggi.
•    Hindari marah-marah.
•    Jika terjadi rasa nyeri di dada, sebaiknya untuk tidak melakukan aktifitas fisik apapun termasuk berhubungan dengan istri.

    Lalu apabila angin duduk terlanjur menyerang, berikut beberapa cara mengatasinya:

•    Apabila anda atau ada seseorang mengaami gejala seperti diatas, cepat pergi ke rumah sakit terdekat. Namun bila lokasi rumah sakit jauh pada saat kejadian, anda bisa melakukan penanganan pertama yaitu cobalah batuk dengan sekeras-kerasnya, meskipun tidak ada keinginan untuk batuk.

•    Selanjutnya yaitu hiruplah udara sebanyak-banyaknya dan sedalam-dalamnya, lalu keluarkan lagi. Lakukan beberapa kali hingga dada tidak terasa sesak lagi.

Itulah tips sederhana dari Cara Terkini untuk mengatasi angin duduk yang sebenarnya angin duduk itu merupakan serangan jantung.